Warisan Anda Tidak Dibagi/Diberikan, Ini Langkah Hukumnya?
Selamat malam Bapak Pengacara Boris Tampubolon, orang tua saya meninggalkan harta warisan untuk kami anak-anaknya. Kami dua bersaudara. Masalahnya harta warisan itu baik berupa bangunan dan tanah, beserta surat-suratnya sedang dikuasai oleh saudara saya. Ia tidak mau membaginya padahal sudah saya minta dengan baik-baik. Pertanyaan saya apakah ada langkah hukum agar harta warisan tersebut bisa […]
Warisan Anda Tidak Dibagi/Diberikan, Ini Langkah Hukumnya? Read More »